SSCX International sebagai konsultan operational excellence berkomitmen penuh untuk memperluas literasi terkait continuous improvement (CI) di seluruh sektor industri di Indonesia melalui event SSCX Webinar Series. Sebagai pembuka, SSCX memilih tema The New CI for Banking.

Excellent people tentu tahu dengan acara SSCX Webinar Series dong? Iya acara webinar yang diselenggarakan secara gratis dan reguler sebulan sekali yang mengangkat berbagai topik menarik seputar perkembangan dunia continuous improvement dan operational excellence. Materinya menarik, Pembicara Terbaik, dan Acara yang Interaktif membuat peserta bersemangat mengikuti jalannya acara webinar sampai sesi selesai.

The New CI for Banking Part 2: Time Value Analysis

Excellent people, Webinar SSCX seri pertama telah sukses digelar pada hari Selasa, 18 Maret 2022 lalu. CEO SSCX International, Rifki Rizal Derrian, selaku pembicara dalam pertemuan pertama ini mengupas tuntas tentang peran penting CI bagi industri, perkembangan dunia CI terbaru, dan juga tentang cara melakukan Stratifikasi. Nah, bagi kalian yang kemarin tidak sempat ikut videonya bisa kamu lihat di tautan berikut: Youtube SHIFT Indonesia.

Nah, kini yang ditunggu datang lagi! Webinar SSCX sesi kedua akan segera digelar dengan mengusung tema The New CI for Banking Part 2: Time Value Analysis & Leverage. Webinar yang akan digelar tanggal 19 April mendatang, CEO SSCX akan kembali hadir sebagai pembicara untuk berbagi insight menarik tentang pemanfaatan Time Value Analysis dan cara meningkatkan proses dengan metode yang benar.

Ssstt…akan ada banyak diskusi dan workshop yang bermanfaat di webinar ini. Yuk buruan daftar, pendaftaran gratis terbatas untuk 100 pendaftar pertama loh. Registrasi mudah menggunakan link berikut ya: https://bit.ly/Webinar-1904 Untuk informasi lebih lanjut http://wa.me/628175763021.

Baca juga  H-2 Ditutup, Berikut Update Jumlah Peserta OPEXCON Project Competition 2024