Dengan penuh semangat, kami hadir menyapa Anda di edisi khusus OPEXCON ke-13, penutup istimewa dari Majalah SHIFT Indonesia di penghujung tahun 2024!
Tahun ini, OPEXCON kembali menjadi rumah bagi para inovator yang memiliki dedikasi luar biasa. Kami ucapkan terima kasih kepada peserta, pembicara, sponsor, dan media partner yang mendukung suksesnya perjalanan OPEXCON 2024. Bersama Anda, semangat kolaborasi dan inovasi di Indonesia akan terus menyala.
Akhir kata, selamat menyambut Tahun Baru, semoga tahun 2025 menjadi momentum untuk terus berinovasi dan mencapai semua harapan yang telah kita tetapkan.
Salam,
Tim Redaksi Majalah SHIFT Indonesia